Copyright © www.aldakwah.org 2023. All Rights Reserved.

Get Adobe Flash player
Anda dapat membaca Artikel serta kajian yang disediakan oleh kami
Anda dapat mengetahui berita islam terkini baik berita lokal maupun Internasional
Anda dapat mengakses murottal Al-Quran beserta terjemahannya ke berbagai bahasa
Anda dapat mengakses kajian audio yang kami terbitkan
Anda dapat berinfaq serta besedekah melalui perantara kami
Anda dapat memesan produk kami secara online

Plang Dicopot, Tim Pemulihan Masjid Teja Suar Berunding Sore ini

CIREBON - Kendati kabar yang tersiar Masjid Teja Suar tak jadi dijual, namun tadi pagi plang masjid ini nampak sudah copot dan gerbangnya terkunci. Demikian pengakuan Anggota Tim Pemulihan Masjid Teja Suar, Ahmad Darmawan.

Selain plang nama yang sudah tidak berada di tempanya, pintu gerbang menuju masjid bersejarah di Cirebon itu telah terkunci sehingga orang tak bisa melaluinya.

Baca Selengkapnya...

Hambar, penyelesaian penyadapan Australia

JAKARTA - Pengamat Hukum Internasional Hikmahanto Juwana menilai penyelesaian kasus penyadapan Australia terhadap sejumlah pejabat Indonesia hambar dan tidak memperlihatkan ketegasan Indonesia. Hal itu terkait sikap Presiden Susilo Bambang Yuhoyono ketika menyikapi surat balasan dari Perdana Menteri Australia Tony Abbott.

“Presiden tidak memperlihatkan ketegasan Indonesia yang tidak senang dengan praktik kotor penyadapan,” kata Hikmahanto, rilis Tribunnews.com Rabu (27/11/2013).

Baca Selengkapnya...

Masjid Teja Suar Batal Dijual

Masjid Teja Suar Cirebon

CIREBON – Kabar penjualan Masjid Teja Suar yang terletak di Jalan Tuparev, Kabupaten Cirebon, menimbulkan gejolak dan reaksi keras dari berbagai kalangan. Karenanya, pihak pemilik Masjid Teja Suar, akan mengembalikan masjid tersebut ke posisinya semula.

Hal itu diungkapkan Ketua Muhamadiyah Kota Cirebon, Kosasih Natawijaya. Dia mengaku, mendapat informasi itu langsung dari Cicih, istri pemilik masjid Teja Suar, H Saelan.

Baca Selengkapnya...

Jilbab Polwan tidak ganggu aktivitas pekerjaan, hanya perlu diseragamkan

JAKARTA - Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal (Pol) Sutarman menegaskan pakaian dinas bagi Polwan seyogyanya tidak mengganggu aktivitas pekerjaan menyusul persetujuannya atas usul polwan berjilbab.

“Pakaian (polwan) yang penting tidak menganggu aktivitas pekerjaan,” katanya, lansir antaranews.com.

Menurut Sutarman, ketentuan soal seragam polisi sudah ada dalam Keputusan Kapolri Nomor Pol: Skep/702/IX/2005 tentang sebutan penggunaan pakaian dinas seragam Polri dan PNS polisi.

Baca Selengkapnya...

Penyadapan Australia, momentum sinergi umat

Oleh : Abu Fikri (Aktifis gerakan revivalis di Indonesia)

Isu penyadapan oleh Australia terhadap Indonesia menjadi perbincangan mengemuka akhir-akhir ini. Dipicu oleh berita yang diungkap harian Inggris The Guardian dan harian Australia The Sydney Morning Herald (18/11). Tidak kurang SBY menyampaikan pidato khusus menyikapi masalah ini. Point-point yang disampaikan SBY antara lain :

Pertama, menunggu sikap resmi yang disampaikan oleh Australia melalui PM nya Tony Abbort.

Kedua, seluruh agenda kerjasama dengan Australia dikaji ulang atau direview diantaranya pertukaran informasi dan pertukaran intelijen, intelligence exchange dan information sharing dancoordinated military operation.

Baca Selengkapnya...

Polri: Polwan Harus Bijak Jika Berjilbab

Jakarta - Restu dari Kapolri Jendral Pol Sutarman  bagi para polisi wanita (polwan) untuk berjilbab diharapkan disikapi dengan bijak. Kadiv Humas Polri Irjen Ronny F Sompie menjelaskan, polwan mulai Rabu (20/11) dapat menggunakan jilbabnya masing-masing karena belum ada penentuan dari Mabes Polri.

“Diharapkan polwan dapat memilih pakaian berjilbabnya dengan bijak karena anggaran belum turun dari negara, maka anggota harus mendapatkan sendiri jilbabnya,”ujar Ronny di Mabes Polri, Jakarta, Selasa (19/11).

Baca Selengkapnya...